Tanaman Sirih banyak ditemukan di sekitar halaman kita, bahkan ada yang sengaja budidaya dan sebagai persediaan jika dibutuhkan.
Sirih adalah tanaman asli Indonesia yang tumbuh merambat atau bersandar pada batang pohon lain. Sirih dikenal dalam masing-masing bahasa dengan nama yang khas, yaitu: suro, sireh, bido, base, dan amo. Sebagai budaya daun dan buahnya biasa dikunyah bersama gambir, pinang, tembakau dan kapur.
Nama ilmiah: Piper betle
Kerajaan: Plantae
Famili: Piperaceae
Spesies: P. betle
Ordo: Piperales
Semoga bermanfaat…